LA 2 PRAKTIKUM MIKROKONTROLER PERCOBAAN 6

 



Percobaan 6
8X SWITCH SPDT & LCD

1. Foto Hardware dan Diagram Blok [Kembali]

     Arduino Uno
            
    



   
         LCD 16x2
            
 

Push Button
        


 
 
Diagram Blok:
 

2. Prosedur Percobaan  [Kembali]

1. Susun semua komponen.
2. Buat program menggunakan aplikasi Arduino IDE.
3. Unggah program ke Arduino setelah selesai.
4. Jalankan program pada simulasi dan uji dengan modul.


Rangkaian Simulasi



Prinsip Kerja

      Pada percobaan 6 merupakan percobaan switch spdt dan LCD. Rangkaian ini terdiri dari beberapa komponen yaitu, Arduino Uno (ATMEGA328P-PU) sebagai mikrokontroler, push button switch spdt sebagai tombol inputan, kabel jumper untuk menghubungkan rangkaian elektrikal, potensiometer, serta LCD 16x2 sebagai penampil output dari tombol yang ditekan.  
    Prinsip kerja rangkaian ini adalah ketika misalnya tombol push button warna merah ditekan, maka input yang masuk ke mikrokontroler adalah berlogika 1 untuk tombol push button warna merah. selain itu akan bernilai logika 0. Program Arduino yang telah dibuat diinisasikan bahwa ada inputan berlogika 1 yang masuk dari salah satu tombol push button, maka akan dikeluarkan output pada lcd nama warna push button yang ditekan tersebut. Misalnya, yang ditekan adalah push button warna merah, maka output pada LCD akan menampilkan tulisan "MERAH". Program arduino pada percobaan ini dirancang untuk menampilkan nama warna push button yang ditekan pada LCD. Kemudian potensio meter pada rangkaian ini berfungsi untuk mengatur kontras pada LCD 16x2.

4. Flowchart dan Listing Program [Kembali]

Flowchart



Listing Program:
 
#include <Keypad.h>
#include <LiquidCrystal.h>

// Constants for row and column sizes
const byte ROWS = 4;
const byte COLS = 4;

// Array to represent keys on keypad
char hexaKeys[ROWS][COLS] = {
  {'1', '2', '3', 'A'},
  {'4', '5', '6', 'B'},
  {'7', '8', '9', 'C'},
  {'*', '0', '#', 'D'}
};

// Connections to Arduino
byte rowPins[ROWS] = {9, 8, 7, 6};
byte colPins[COLS] = {5, 4, 3, 2};

// Create keypad object
Keypad customKeypad = Keypad(makeKeymap(hexaKeys), rowPins, colPins, ROWS, COLS);
LiquidCrystal lcd(A0, A1, A2, A3, A4, A5);

void setup() {
  // Setup serial monitor
  Serial.begin(9600);
  lcd.begin(16, 2);
}

void loop() {
  // Get key value if pressed
  char customKey = customKeypad.getKey();
  if (customKey) {
    // Print key value to serial monitor
    lcd.setCursor(0, 0);
    lcd.print("Tombol :");
    lcd.print(customKey);
  }
}
 
 

5. Kondisi 

Menggunakan 8 Push Button untuk menampilkan nama warna push button yang ditekan pada LCD 16x2


    Download HTML
   
Download Program
   
Download Video Simulasi

    Datasheet : 
    Download Datasheet LCD
    
Download Datasheet Arduino Uno
    Download Datasheet Push Button

    Download Datasheet Potensiometer

  


 











Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Entri yang Diunggulkan

MODUL 3 KOMUNIKASI

DAFTAR ISI      1. Pendahuluan      2. Tujuan      3. Alat dan Bahan      4. Dasar Teori      5. Percobaan Percobaan ... T...